f Waspada Terhadap Penipuan Berkedok Lowongan Kerja, Pastikan Tidak Melakukan "Transfer Uang" Sebagai Persyaratan Tertentu !

Selasa, 16 Februari 2016

Loker BRI NS Asuransi Umum Area Tarakan & Wilayah Kalimantan

Lowongan Surveyor, Marketing & Pengemudi

Kesempatan bergabung dan bekembang bersama kami :

Kami Perusahaan Asuransi Kerugian yang mempunyai predikat
"Sangat Baik" versi  Majalah Info Bank & Investor dan merupakan
Group dari PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk.

Membutuhkan Staf Surveyor, Staf Marketing dan Pengemudi
dengan persyaratan sebagai berikut :

1. Staf Surveyor :

- Lulusan Min. S1 dari Perguruan Tinggi Terakreditasi
  (fresh graduate).

- Lulusan Min. D3 dari Perguruan Tinggi Terakreditasi
  (Pengalaman)

- IPK Min. 2,75

- Pria usia  Max. 25 tahun (fresh graduate) usia
  Max. 30 tahun (Pengalaman)

- Bersedia ditugasakan keluar kota.

- Memiliki SIM A/SIM C

- Menguasai Komputer Minimum Microsoft 
  Word & Excel

- Mampu berkomunikasi dengan baik dan lancar.


2. Staf Marketing (Penempatan di Tarakan) :

- Lulusan Min. S1 semua jurusan dari Perguruan Tinggi
  Terakreditasi (fresh graduate)

- Lulusan Min. D3 semua jurusan dari Perguruan Tinggi
  Terakreditasi (Pengalaman)

- IPK Min. 2,75

- Pria/Wanita  usia  Max. 25 tahun (fresh graduate)
  usia Max. 30 tahun (Pengalaman)

- Berpenampilan menarik.

- Bersedia dengan Target Produksi.

- Terbiasa bekerja dibawah tekanan.

- Memiliki SIM A/SIM C

- Menguasai Komputer Minimum Microsoft 
  Word & Excel

- Terampil dalam berkomunikasi.


3. Pengemudi

- Lulusan SLTA/Sederajat

- Pria, Sehat Jasmani & Rohani

- Memiliki SIM A

- Menguasai Mesin Mobil.

- Memahami Area kerja
  (Kaltim , Kalbar & Kaltara)

- Melampirkan SKCK (ASLI).


Kirim surat  lamaran kerja anda ke :

Departemen HR

BRI NS Asuransi Umum

Jl. Jend. Sudirman No. 47 Komp. BSB No. C-08

Balikpapan 76114


Atau dapat di e-mail ke:

infoblp@brins.co.id

atau

bayu.irawan05@gmail.com


Kami hanya akan memanggil pelamar yang memenuhi

persyaratan dan berkas lamaran yang telah kami terima

tidak dapat di kembalikan.

Related Posts:

Comments
0 Comments
comments

0 komentar:

Exclusive Mobile Downloads!

 
Waspada Terhadap Penipuan Berkedok Lowongan Kerja, Pastikan Tidak Melakukan "Transfer Uang" Sebagai Persyaratan Tertentu !